Kodim Lamongan Siapkan Kader Paskibraka

    Kodim Lamongan Siapkan Kader Paskibraka

    Lamongan, - Seleksi terhadap calon Paskibraka, kini dilakukan oleh pihak Kodim 0812/Lamongan. Proses seleksi itu, dilakukan guna mendapatkan Paskibraka yang berkompeten.

     

    Hal itu dikatakan oleh Bati Ops Kodim, Peltu Prayitno di sela proses seleksi yang digelar pada Kamis (25/07/2024).

     

    “Pelaksanaan seleksi ini harus bisa mendapatkan calon Paskibraka sesuai kriteria yang telah ditentukan, ” ujarnya.

     

    Tak hanya dilakukan oleh pihak Kodim saja, dirinya menyebut jika proses seleksi itu juga dilakukan oleh pihak Polres Lamongan.

     

    “Kami bersinergi melakukan seleksi ini, ” tandasnya. (*)

    Riansyah

    Riansyah

    Artikel Sebelumnya

    Kodim Lamongan Dapat Kunjungan TK Kartika

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Lamongan Serahkan Hasil Bedah Rumah...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll